Aplikasi Edit Audio Terbaik Di Android - smartphone sangat di gemari oleh semua orang , smarthphone sendiri adalah telepon genggam yang mempunyai kemampuan dengan pengunaan dan fungsi yang menyerupai komputer. Belum ada standar pabrik yang menentukan arti ponsel cerdas.
Sound editing merupakan proses yang membutuhkan baik keahlian dan insting. Saat ini, kebanyakan sound editing dilakukan menggunakan software tertentu secara digital.
Di bawah ini adalah beberapa aplikasi yang dapat di gunakan untuk mengedit audio pada android :
1.Zeoring
ZeoRing adalah aplikasi Android untuk audio editing yang hampir sama dengan MP3 Cutter dari segi fungsi. Aplikasi yang satu ini juga dibuat untuk membantu para pengguna Android yang ingin menciptakan ringtone dari lagu-lagu favorit mereka.
2.Lexis Audio Editor
Yang pertama ada Lexis Audio Editor, aplikasi ini dibuat oleh developer pamsys. Dengan aplikasi ini kamu bisa melakukan editting audio seperti dikomputer. Kamu bisa mengatur Tempo, Speed, Pitch, trim, noise reduction, cut, copy dan paste.Setelah melakukan editting kamu bisa menyimpannya dalam format wav, m4a, aac, flac dan wma. Jika kamu ingin menyimpannya dalam format mp3, kamu harus membeli aplikasi ini.
BACA JUGA :3.Pocketband
Aplikasi Android pertama yang akan kita bahas adalah PocketBand - Social Daw. Aplikasi yang satu ini memungkinkan kalian melakukan Mixing Audio dengan mengubah nada dari sebuah lagu dan bahkan menambahkan bunyi berbagai instrumen musik.
4.Wavepad Audio Editor
Aplikasi yang dibuat oleh NCH Software ini memiliki fungsi dan fitur yang sama dengan aplikasi diatas. Kamu bisa melakukan mixing audio, menambahkan efek suara, menghilangkan noise, dan masih banyak lagi. Bahkan kamu juga bisa melakukan recording langsung dengan aplikasi ini.
5.Audio Evolution
Audio Evolution juga merupakan salah satu aplikasi terbaik dalam audio editor. Aplikasi ini menyediakan banyak fitur. Selain itu juga tersedia fitur multi track dan MIDI sequencing ditambah lagi banyak fitur yang menakjubkan yang bisa anda gunakan untuk menghasilkan audio dengan effect yang menarik.
6.Beat Maker Audio Editor
Aplikasi audio editing yang satu ini tampil dengan desain dan antarmuka yang sederhana. Aplikasi ini cocok untuk pemula yang tidak mau di-ribet-kan dengan tombol-tombol yang tidak perlu. Selain tampilan antarmuka yang sederhana, aplikasi ini bekerja dengan sederhana pula. Untuk Anda yang ingin mengedit File mp3 untuk kepentingan nada dering, aplikasi ini sangat cocok. Aplikasi ini pun dapat mengubah tempo sebuah File audio dan dapat merekam dengan menggunakan Mic. Secara keseluruhan, aplikasi ini sangat simpel dan cukup mudah digunakan.
Thanks for reading & sharing HAWTU-MUSIC
0 komentar:
Posting Komentar